Harga Emas di Pegadaian Tidak Berubah, Emas Antam Tetap Stabil di Rp1.572.000/gram

"Harga Emas di Pegadaian Fluktuatif, Antam Rp1.548.000/gram"

Emas Batangan di PT Pegadaian: Harga Stagnan dan Berita Terbaru

Jakarta, CNBC Indonesia – Harga emas batangan yang dijual di PT Pegadaian kompak tak berubah alias stagnan pada perdagangan hari ini, Senin (23/12/2024).

Pegadaian sendiri menjual berbagai jenis emas, yaitu emas dan Galeri 24, Antam dan UBS, Ukurannya pun dijual beragam, mulai dari 0,5 gram hingga 1.000 gram.

Harga Emas Galeri24

Pada perdagangan hari ini, emas Galeri24 dihargai Rp1.521.000 per gram. Harga tersebut tak berubah dari perdagangan sebelumnya. Emas Galeri24 sendiri tersedia lengkap mulai ukuran 0,5 gram hingga 1.000 gram.

Harga Emas Antam

Kemudian, emas Antam harga 1 gram tercatat 1.572.000. Angka tersebut tidak berubah dari perdagangan sebelumnya. Emas ini tersedia mulai ukuran/satuan 0,5 gram hingga 1.000 gram.

Harga Emas UBS

Sementara itu, UBS yang dikeluarkan PT Untung Bersama Sejahtera harganya Rp1.516.000 per gram. Harga tersebut tidak berubah dari perdagangan sebelumnya. Emas UBS sendiri tersedia lengkap mulai ukuran 0,5 gram hingga 500 gram.

CNBC Indonesia Research

[email protected]

(saw/saw)

Saksikan video di bawah ini:

Video: Saat Rupiah Melemah di Akhir Tahun, Asing Incar Investasi Ini




Next Article



Harga Emas Pegadaian Dibuka Bervariasi, Antam Naik Jadi Rp1,44 juta





Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *